Wednesday, August 22, 2012

Walking Down The Aisle

Sekarang masih musim liburan buat wedding vendor (including me). Masih dak ada manten yang mau nikah pas bulan Ramadhan. Nah, ini saat yang paling tepat untuk mulai buat barang2 dekorasi baru. Supaya ntar selesai Lebaran, barang2nya siap dipake untuk para manten yang berbahagia =) Pas liburan gini, lagi ada proyek ngerjain wedding aisle yang karpet bunga itu loh. Pengen punya warna baru, jadilah warna putih yang dipilih. Kayaknya pas bener dengan suasana wedding yang sakral dan juga romantis ^^ Apalagi kalo karpet yang full bunga gini dipasang, langsung mengubah the whole venue. Suasananya langsung terasa lain.
Sebenernya apa sih artinya "walking down the aisle"? Kenapa para manten harus (most of them feel they have to), menjalani prosesi ini? Well, ini dia sedikit keterangan dari pakar pernikahan. "Moment paling penting dalam sebuah pernikahan adalah ketika untuk pertama kalinya pengantin wanita memasuki gedung gereja/ruang resepsi. Ini adalah saat dimana puluhan, bahkan ribuan pasang mata akan terfokus, menunggu saat sang pengantin memasuki ruangan. Ada banyak hal yang perlu diperhatikan untuk menciptakan moment yang sempurna bagi pengantin wanita saat dia berjalan memasuki ruangan, di antaranya musik, dekorasi, para pengiring, dan lighting"
So, para calon pengantin, rencanakan dengan teliti & detail bagaimana kalian ingin memasuki ruangan, dimana para undangan akan menilai, mengagumi dan mengingat pernikahan kalian.

Sunday, August 19, 2012

Selamat Lebaran

Buat yang merayakan, Met Lebaran ya!!^^ Selamet kunjung2 ke sodara2, maaf2an dari kesalahan yang disengaja atau enggak =)... trus yang selamat menikmati liburan... puas2in deh hehehe

Thursday, August 16, 2012

Merdeka!!! ^^

Selamat Hari Kemerdekaan buat seluruh Warga negara Indonesia!! Merdeka!!!
and happy holiday too

Wednesday, December 7, 2011

My Own Lovely Petit Wedding Bouquet


It's small, simple, bold and pretty all in just one bouquet. I'm not just like it, I fall into it. I Love it!!! ^^

Friday, November 25, 2011

new website : www.bleubellflowers.com


Proudly present our new website :

www.bleubellflowers.com

After A While

Perkembangan terkini dari dunia florist, bunga2 masih belum pulih seperti sediakala. Stock bunga masih agak susah, dan terbatas koleksi-nya. Awal minggu ini malah sedikit sekali kiriman bunga dari Jakarta, karena Pak Beye mantu (emang semua bunga dari Jakarta diborong Pak Beye?) But, congrats for the newly wedz ^^ & Pak Beye sekeluarga.

Minggu-minggu ke dapan, lebih banyak berkutat dengan interior design. Rencana sih mau masukin design terbaru ke showroom interior milik teman, setelah sepanjang November sibuk dengan banyaknya manten yang antri pada merit November ^^ (Bentar mau upload foto2 bridal bouquet terbaru)

Happy Weekends, everyone ^^

Monday, November 7, 2011

New Collection @ Facebook


Barusan upload koleksi terbaru untuk minggu ini di Facebook @ Bleubell Flowers Surabaya... Feel free to enjoy them ^^